
Pengusaha Cina Malaysia: Siapa Bertahan dalam Krisis?
Kedua penulis menguji bagaimana krisis keuangan 1997 mempengaruhi bisnis yang dimiliki oleh pengusaha Cina-Malaysia. Mereka mengatakan bahwa faktor yang menentukan suatu usaha dapat bertahan atau gagal dalam krisis adalah ukuran, sektor, hutang, diversifikasi bisnis. […]